Pages

Sunday, February 23, 2014

Menghilangkan jerawat secara alami

Cara menghilangkan jerawat secara alami dengan memanfaatkan bahan alami yang aman dan mudah ditemukan, cara menghilangkan jerawat secara alami ini pastinya akan dapat dengan mudahnya membantu anda dalam menghilangkan jerawat di wajah yang membandel. Dengan bahan alami yang dipergunakan sebagai cara menghilangkan jerawat ini tentu tidak akan menyebabkan kerusakan terhadap kulit wajah anda dan senantiasa kulit wajah akan terbebas dari jerawat sehingga mampu mengembalikan kecantikan wajah anda seperti sedia kala.

Memiliki jerawat di wajah pastinya dapat membuat kita merasa kurang percaya diri, dengan tumbuhnya jerawat tersebut akan menjadikan wajah kita menjadi tidak enak untuk dilihat. Masalah jerawat itu sendiri sebenarnya hampir tidak dapat kita hindari, terlebih lagi jerawat yang bisa muncul karena beberapa pengaruh seperti pengaruh usia serta pengaruh gaya hidup sata ini. Namun kita dapat mengantisipasinya agar kondisi jerawat tidak merusak kulit wajah kita dikemudian hari dengan melakukan cara menghilangkan jerawat secara alami melalui tindakan tepat bagi wajah berjerawat ini.

Berikut ini beberapa bahan alami yang bisa dijadikan sebagai obat jerawat yang bisa menghilangkan jerawat secara alami di wajah anda dengan aman tanpa menimbulkan kerusakan terhadap wajah.

Lidah buaya
Jenis tumbuhan yang satu ini tentunya sudah tidak asing lagi di mata kita, bentuknya yang khas ini ternyaat memiliki khasiat yang luar biasa terhadap kecantikan. Biasanya manfaat yang kita ketahui dari lidah buaya ini adalah untuk kecantikan dan merawat kesehatan rambut. Namun ternyata lidah buaya ini dapat pula dijadikan sebagai salah satu bahan alami yang bisa menghilangkan jerawat secara alami pada wajah kita secara aman. Cukup mengoleskan bagian daging lidah buaya ini pada area wajah yang ditumbuhi oleh jerawat dan dilakukan setiap hari pada pagi dan sore maka akan mampu menghilangkan jerawat secara alami. Kita juga bisa memanfaatkan lidah buaya untuk menghilangkan jerawat ini dengan menjadikannya sebagai masker untuk wajah di malam hari. Selain dapat menghilangkan jerawat tentunya wajah kita akan terasa lebih halus dan juga lebih lembut.

Lemon
Jeruk lemon bukan hanya bisa kita manfaatkan sebagai salah satu bumbu atau penyedap masakan. Kandungan lemon ini dapat mengurangi minyak yang ada pada wajah kita. Kondisi minyak yang berlebih diwajah ini bisa saja menjadi salah satu pemicu munculnya jerawat. Selalu menjaga kebersihan wajah dengan mengangkat atau mengurangi minyak berlebih di wajah ini menjadi salah satu cara menghilangkan jerawat secara alami dengan memanfaatkan lemon. Cuci wajah anda atau bisa anda gosokan irisan dari jeruk lemon ini pada wajah maka akan mampu membantu menghilangkan jerawat membandel di wajah anda.

Tomat
Buah tomat juga telah dipercaya mampu menghilangkan jerawat di wajah secara alami. Menggunakan masker tomat di wajah untuk menghilangkan jerawat ini perlu untuk anda lakukan. Menggunakan buah tomat sebagai masker alami untuk wajah selain dapat menghilangkan jerawat dapat pula mengurangi kerutan atau garis halus akibat penuaan dini. Bahkan tomat juga dapat menjadikan wajah terlihat lebih segar secara alami.

Hal terpenting dalam menghilangkan jerawat secara alami adalah selalu menjaga kebersihan wajah kita sehari-hari. Dengan selalu menjaga kebersihan wajah pastinya ancaman jerawat tidak akan muncul diwajah. hindari dari melekatnya debu dan kotoran yang bisa menyebabkan infeksi terhadap wajah menjadi hal terpenting dalam mencegah munculnya jerawat di wajah kita.